Harga Genteng Fiber Onduclair

Onduclair adalah genteng yang terbuat dari bahan fiber (polycarbonate) dengan bentuk lembaran gelombang berwarna transparan (bening) sehingga cahaya masuk ke dalam ruangan.
Selain penutup atap, lembaran Onduclair juga dijadikan partisi wall pada ruang penumbuhan tanaman, pengeringan pakaian, olahraga dan lain-lain.
KEUNGGULAN
✓ Transparansi cahaya hingga 90%
✓ Tahan benturan
✓ Tidak menguning
✓ Tahan temperatur tinggi
Lihat juga Lantai vinyl
SPESIFIKASI
✓ Tebal 0.8 mm
✓ Berat 1.2 kg
✓ Lebar 950 mm
✓ Panjang 2000 mm